Keliling suatu persegi panjang adalah K=2p+2l. Jika keliling persegi panjang tersebut kurang dari 250 cm

Soal

Keliling suatu persegi panjang adalah K=2p+2l. Jika keliling persegi panjang tersebut kurang dari 250 cm dan lebarnya diketahui 85 cm, tentukan panjang yang mungkin.​

Pembahasan

Diketahui lebar suatu persegi panjang adalah 85 cm dan kelilingnya kurang dari 250 cm, maka dapat dirumuskan:

K < 250 cm
2p + 2l < 250
2p + 2(85) < 250
2p < 80
p < 40

Jadi, panjang persegi panjang yang mungkin adalah p < 40 cm.
No Comment
Add Comment
comment url